Penghitung ukuran sabuk-V : Panjang dan nomor sabuk
Penghitung ukuran sabuk-V : Panjang dan nomor sabuk
Mengukur Panjang sabuk dan nomor sabuk.
Cara mudah yang pertama mengukur keliling sabuk adalah dengan mengukurnya sepanjang sisi luar sabuk, mengukur jarak yang telah kita lalui sampai kembali ke titik yang sama pada sabuk. Kurangi dua inci untuk mendapatkan lingkar bagian dalam.
Cara mudah yang kedua Jika kita tidak memiliki sabuk, tetapi hanya ada pully yang dipasang pada mesin, kita dapat mengukurnya dengan cara melingkarkan tali di sekitar antara 2 pully dan mengukurnya.
Cara mudah yang ketiga Jika kita tidak memiliki akses ke mesin, kita bisa menghitungnya dengan menggunakan rumus yang sangat menyebalkan sehingga saya tidak menuliskannya di sini atau silahkan baca dan cari di daftar isi blog ini, karena kalkulator penghitung sabuk akan melakukannya untuk Anda.
Penting untuk diingat saat merancang sabuk V-belt, kita tidak bisa sembarangan memilih dimensi berharap bisa menemukan komponen seperti itu.
Caranya, masukkan saja ukuran diameter pully kecil dan diameter pully besar, dan jarak center antara kedua pully ke kalkulator di bawah, dan cari denga menekan pada tombol hitung. Hasilnya akan tampil dengan nilai panjang sabuk dan nomor sabuk. (untuk nomor sabuk yang tidak tepat dengan angka di belakang koma, kita bisa membulatkannya).
Walaupun demikian hasil dari penghitung sabuk ini hanya untuk referensi saja.
Penghitung ukuran sabuk-V : Panjang dan nomor sabuk
Diameter Pully besar (D) : | mm | |
Diameter Pully kecil (d) : | mm | |
Putaran Pully kecil : | rpm | |
Jarak antara center (C) : | mm | |
Putaran Pully besar : | rpm | |
Ratio : | ||
Panjang sabuk : | mm | |
Nomor sabuk : | inch |
Table sabuk v-belt
Selamat bekerja.